Sejak duduk di Sekolah Dasar, Bekti selalu membiasakan diri untuk puasa sebulan penuh. Bahkan sampai saat ini Bekti mengaku tak pernah batal dalam berpuasa.
"Aku nggak pernah batal puasa, atau sengaja dibatalkan. Tapi kebanyakan aku emang suka lupa kalau lagi puasa, misalnya tiba-tiba makan kue. Mungkin itu rezeki buat aku," kata Bekti saat ditemui di Studio Penta, Kebon Jeruk, Jakarta Barat, Jumat (21/8/2009).
bekti juga menceritakan berpuasa saat umroh, saat itu ia batal puasa karena keadaan cuaca. "Saat umroh juga kayak gitu, bangun tidur dikira sudah magrib. Karena waktu itu cuacanya kayak magrib. Ya udah langsung aja minum obat. Eh tahunya masih Ashar," lanjut Bekti.
Saat berpuasa Bekti selalu menyiapkan obat-obatan untuk doping. Misalnya vitamin dan minuman penjaga daya tahan tubuh.
"Persiapan kondisi dengan doping dan konsultasi sama dokter karena tahun kemaren kena cacar dan batal 10 hari dan sampai sekarang belum dibayar 4 hari," kata Bekti.
dari : http://www.detik.com
0 comments:
Post a Comment